Sabtu, 19 November 2011

Thomas Alfa Edison

Thomas Alfa Edison butuh ratusan kali gagal buat nemuin bola lampu dan karena kegigihannya namanya dikenang sepanjang masa. Tetangga thomas alfa edison bahkan menganggapnya gila karena meskipun telah gagal puluhan kali tapi dia tetap mencoba. Namun thomas alfa edison berkata pada tetangganya itu ' saya memang tidak menemukan cara untuk membuat bola lampu ini, tapi saya menemukan cara yang salah yang membuat bola lampu ini tak kunjung berhasil' sejak saat itu thomas alfa edison menemukan kesalahan dalam membuat bola lampunya, hingga akhirnya dia menemukan bola lampu yang berguna bagi kehidupan masusia sejagat raya ini.
Cerita thomas alfa edison mengajarkan saya dan kita semua, bahwa kita tidak boleh menyerah untuk menggapai impian atau sesuatu yang kita inginkan. Thomas alfa edison adlah ilmuan yang saya jadikan panutan, baik dalam ketekunan maupun semangat keilmuannya. Saya masih mencoba meraih apa yang saya inginkan, meskipun telah mengalami banyak kegagalan, tapi sebelum saya tau apa kesalahan saya. Saya akan terus berusaha.